Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarokatuh
Hari ini, senin. 11-1-2009 (tanggal yang bagus bukan??) adalah momen selamatan / syukuran atas suksesnya penyelenggaraan ulang tahun mujahidin FM yang ke 2 (sa umur jagung euy...), pagi-pagi panitia udah sebok-sebok nyiapkan segalanya, bahkan dari sejak sebelum maghrib tadi malam pak D (PD "Program Direktur") bersama konconya Mr. M2 di dukung oleh salah satu temen "keroyokan" membuat laporan sebagai pertanggungjawaban pagi ini, persiapan ruangan direktur yang lain dari biasanya, hamparan karpet merah... (kayak mau kedatangan presiden). off course !!! hari ini kan kita kedatangan komisaris, hm... kira kira acaranya seperti apa ya...?? yang jelas MAKAN-MAKAN (PASTeeee) acaranya insya Allah dijadwalkan ba'da Dzuhur kira-kira pukul 12.30 WIB di ruang Direktur Radio Mujahidin.
Tetap Amanah Tetap Berdakwah adalah motto yang di usung pada milad kali ini, yang telah menjiwai setiap penyiar, manajemen dan seluruh crue dalam mengemban tugas sehari-hari di radio ini, nah... teman-teman yang budiman, kalau ada saran-saran yang konstruktif bagi kemajuan radio ini, kenapa tidak?? silahkan sampaikan saran anda kepada radio mujahidin 105.8 FM langsung ke official websitenya : www.mujahidinfm.com dan insya Allah akan di pertimbangkan.
Terima kasih kami sampaikan kepada segenap pendengar setia radio dakwah ini. wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh
Info
Admin
- Mas Giran
- Punya Semangat Motto : Takkan Ku sia-siakan setiap keringat yang menetes dari tubuhmu wahai ayahanda dan ibunda
Ef - Bi
Chat Offline
Blog Archive
-
▼
2009
(47)
-
▼
Januari
(22)
- Ade Ageee' (ada lagi) ALIRAN SESAT "Be Carefull !!"
- MUI Segera Bahas Penolakan Fatwa Haram Rokok MUI K...
- Kebakaran Saat Perayaan Malam Imlek
- ENAM PERUSAK UKHUWAH
- BURSA PEMILU ISRAEL = MENGHANCURKAN HAMMAS. Oooh G...
- Obama Tutup Penjara Guantanamo
- ABORSI = PEMBUNUHAN !! = KEJAM !! = SYETAN !!
- MAKLUMAT:
- Remaja.. Riwayatmu kini
- Pandangan Ulama tentang Pemberian Suara dalam Pemilu
- BALEGHO OH... BALEGHO
- Mari Berbagi Untuk Palestina!!
- TIPS KESEHATAN : TERAPI AIR PUTIH
- ASTAGHFIRULLAH.......... FILE KU KEMANA ???!!!!!!
- Rumah-Rumah Sakit di Gaza, kekurangan Petugas Medi...
- TASYAKKUR MILAD 2 MFM
- Batu Terbang, Batu Tergantung, Batu Melayang
- 2 TAHUN MUJAHIDIN FM
- PRAJURIT INDONESIA SIAGA DI LEBANON
- HARI ASYURA DI BULAN MUHARRAM
- FPI Jateng Klaim Akan Berangkatkan 1.000 Orang ke ...
- SYEKH AL AZHAR DAN MUFTI MESIR: HUKUMNYA FARDHU 'A...
-
▼
Januari
(22)
Berbagi dan Berusaha
Jumat, 09 Januari 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar